20 Istilah Mobil yang Perlu Diketahui
27 May 2024
Admin
Jika Anda memiliki mobil, maka ada berbagai istilah yang sebaiknya Anda pahami. Artikel ini akan menjelaskan tentang 20 istilah mobil yang sebenarnya cukup umum dan penting diketahui, namun masih banyak orang yang kurang mengetahuinya.
Tidak hanya bagi pemilik mobil, masyarakat secara umum pun tidak ada salahnya untuk memahami istilah berikut, terlebih jika Anda berniat membeli mobil dalam waktu dekat.
Istilah Mobil yang Perlu Diketahui
Di bawah ini adalah 20 istilah yang sebaiknya Anda pahami, setidaknya secara umum, supaya tidak bingung ketika diperlukan suatu hari ini.
-
Jarak Tempuh atau Mileage
Mari memulai dari istilah yang cukup umum, yakni jarak tempuh. Ini adalah angka yang menunjukkan seberapa jauh kendaraan Anda telah dikendarai.
-
Satuan Tenaga Kuda atau Horsepower