Ketahui Berbagai Jenis Servis Berkala Mobil agar Performa Kendaraan Tetap Terjaga
Setelah mengetahui jenis service yang dilakukan, berikutnya adalah masalah biaya. Sebenarnya biaya service yang harus dilakukan, antara satu perawatan dengan perawatan yang lain tidak sama. Terdapat sejumlah faktor yang bisa membuat biaya mengalami perubahan mulai dari keadaan ekonomi, bahan bakar, nilai tukar dan lainnya.
Walaupun antara satu jenis service dengan service lain memiliki perbedaan, berikut sejumlah estimasi biaya service yang dapat Anda jadikan sebagai referensi:
- Service berkala, untuk service berkala, biasanya pemilik kendaraan tidak perlu mengeluarkan biaya atau masih gratis.
- Service dasar. Sedangkan, until service dasar, terdapat produsen mobil yang masih memberikan free, tetapi ada pula produsen kendaraan yang mengharuskan pemilik membayar biaya service tersebut. Biasanya biaya yang harus dibayar hingga Rp600 ribuan.
- Service menengah. Service ini juga hampir sama dengan service dasar, terdapat produsen yang menggratiskan, ada pula yang harus membayar. Biasanya, besarnya biaya hingga Rp1.2 jutaan.
- Service lanjutan. Sedangkan service lanjutan memiliki biaya hingga Rp3 juta.
Melakukan service mobil menjadi hal yang penting dilakukan untuk memastikan mobil tetap dalam performa yang maksimal. Untuk melakukan service mobil Anda secara berkala, percayakan service terbaik hanya di bengkel resmi Suzuki Indonesia! Silahkan kunjungi https://suzukitrimitra.co.id/ untuk booking online dan dapatkan informasi selengkapnya.