Ketahui Penyebab Knalpot Keluar Asap Hitam dan Cara Mengatasinya

icon 31 January 2023
icon Admin

Berikut ini beberapa cara yang bisa dilakukan untuk memberikan penanganan pada problem yang dihadapi knalpot kendaraan Anda.

  • Setel Ulang Karburator

Karburator bertugas menentukan rasio udara dan bensin, dapat disetel ulang bila mulai menunjukkan fungsi yang tak semestinya. Putar saja sekrup hingga Anda temukan hasil ideal. Tapi apabila ada masalah seperti rusak pada main jet maka sebaiknya karburator diganti saja.

  • Pembersihan Ruang Silinder

Untuk mengatasi masalah asap knalpot mobil hitam, salah satunya ialah dengan membawa kendaraan Anda ke bengkel untuk dilakukan pembersihan pada ruang silinder. Supaya dapat menghilangkan dari sisa-sisa bahan bakar minyak yang mengendap.

  • Check Up Kondisi Mesin

Hal ini perlu dilakukan ketika ada masalah pada injeksi. Anda sebaiknya membawa ke bengkel terdekat untuk di cek kondisi mesin pada kendaraan Anda.

  • Rutin Service Mobil

Satu hal yang paling ampuh dan dapat menjaga serta memberikan perawatan pada kendaraan Anda, melakukan sertif secara rutin.Baik itu service ringan ataupun pergantian komponen jika memang ada spare parts yang sudah tak layak dan harus diganti. 

Demikianlah informasi lengkap penyebab terjadinya asap knalpot mobil hitam yang bisa Anda pelajari. Semoga dapat bermanfaat bagi Anda. 

Segera kunjungi website https://suzukitrimitra.co.id/ untuk mendapatkan informasi dan tips berkendara lainnya.